PELAKSANAAN PROGRAM LEMBAGA KEUANGAN KELURAHAN (LKK) DALAM PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DI KELURAHAN SAMAPUIN KECAMATAN SUMBAWA

Authors

  • Edrial
  • Syamsul Bahri

DOI:

https://doi.org/10.58406/kapitaselekta.v2i1.427

Keywords:

Pelayanan Publik, Ekonomi Desa, Keuangan

Abstract

Pelaksanaan sebuah program yang merupakan kebijakan yang di
keluarkan oleh pemerintah pusat maupun pemerintah daerah merupakan
suatu kewajiban untuk mencapai tujuan dari terbentuknya program tersebut.
Oleh karena itu, sangat dipertanyakan bagaimana pelaksanaan pendistribusian
bibit padi bersubsidi di Kabupaten Sumbawa?, apa yang menjadi faktor
penghambat atau pendukung pelaksanaan pendistribusian bibit padi
bersubsidi di Kabupaten Sumbawa?. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui bagaimana mendeskripsikan dan menganalisis pendistribusian
bibit padi bersubsidi di Kabupaten Sumbawa, untuk mengetahui faktor-faktor
penghambat pelaksanaan pendistribusian bibit padi bersubsidi di Kabupaten
Kumbawa. kendala-kendala yang sering terjadi saat pelaksanaan
pendistribusian bibit padi serta strategi penyuluh pertanian dalam
meningkatkan pelaksanaan pendistribusian bibit padi tersebut. Penelitian ini
adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Lokasi penelitian di Kabupaten
Sumbawa dan Situs penelitian di Dinas Pertanian . Sumber data dari penelitian
ini adalah data primer yang diperoleh dari informan dan dokumen. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pendistribusian bibit padi sudah
sesuai dengan petunjuk pelaksanaan pendistribusian benih padi Tahun 2017,
namun ada sedikit masalah yaitu keterlambatan penyaluran bibit padi kepada
petani.

Downloads

Published

2023-06-23